5 Pilihan Produk Untuk Usaha Reseller Yang Banyak Diminati

Tidak ada orang yang tidak berhak untuk sukses, begitu pun dengan orang-orang yang tak memiliki terlalu banyak modal. Apalagi saat ini semua ruang bisa membuka bisnis atau usaha sendiri, cotohnya dengan menjadi seorang reseller. Usaha reseller sendiri merupakan salah satu hal yang sangat populer saat ini, atau mungkin saja kenalan Anda sudah memulainya.

Karena permintaan orang semakin beragam, maka sebenarnya semakin besar pula kesempatan Anda untuk menjadi sukses dengan membuka Usaha reseller. Satu hal yang pasti, Anda harus mengenal dengan baik terlebih dahulu barang tersebut, sehingga bisa bertanggung dengan produk yang Anda jual.

Nah, kalau Anda sedang mencari tahu beberapa jenis produk yang bisa Anda jadikan  usaha reseller, berikut beberapa diantaranya.

1. Fashion
Pilihan produk yang pertama ini tentu saja sudah asing lagi, dan mungkin bisa dikatakan sebagai pilihan utama bagi mereka yang baru saja memulai Usaha reseller. Karena hampir setiap bulan ada saja jenis atau trend baru fashion, hal ini bisa menjadi dua kemungkinan bagi Usaha reseller Anda, membawanya menjadi lebih sukses dan besar, atau malah menghambatnya.
Untuk itu, pastikan bahwa Anda menjual setiap produk dengan benar, sehingga bisa menjual lebih banyak produk lagi dan lagi. Jangan lupakan pula kalangan mana yang ingin Anda gaet, sehingga bisa menyesuaikan cara pemasaran yang tepat.

2. Sepatu
Tak berbeda jauh dengan pakaian, pecinta sepatu juga banyak sekali. Apalagi saat ini orang Indonesia sudah lebih aware dengan sepatu yang mereka kenakan, sehingga menganggapnya sama penting dengan pakaian mereka.
Sebenarnya, tak ada salahnya memilih sepatu pria atau pun wanita, yang terpenting ialah bagaimana Anda mem-branding Usaha reseller milik Anda.
Jika masih bingung mencari supplier sepatu mana yang paling baik, banyak yang menyarankan agar Anda mencari supplier sepatu dari Bandung. Bukan hanya karena kualitasnnya yang tak lagi perlu diragukan, model-model sepatu dari Bandung juga tak kalah kecenya dari buatan luar negeri.

3. Smartphone, Gadget atau Aksesorisnya
Zaman sekarang hampir semua orang pasti memiliki handphone atau smartphone, baik yang bisa digunakan untuk main komunikasi dengan orang lain, untuk memudahkan mengerjakan pekerjaan, bahkan ada yang hanya untuk games online, atau yang bisa digunakan untuk selfie.
Oleh karena itu, jangan sungkan untuk menjadikannya sebagai usaha reseller bagi Anda. Kalau lebih memilih smartphone, carilah pencari samrtphone dengan merk terkenal dan harga lebih murah. Namun, jika lebih memilih untuk menjual aksesorisnya, lebih disarankan jika Anda mencari supplier aksesoris yang kekinian.

4. Perlengkapan Bayi
Sekarang bayak buk ibuk juga tak ingin ketinggalan ingin jadi ibu-ibu kekinian dan zaman now. Memposting photo anak mereka dengan mainan atau aksesoris lucu sudah seperti kebutuhan, maka juga memberikan peluang yang cukup besar untuk Usaha reseller perlengkapan bayi.
Karena berkaitan dengan bayi, pastikan bahwa semua produk yang akan Anda jual kembali merupakan produk yang aman, dan terlihat lucu nan menggemaskan. Ingat juga bahwa perlengkapan bayi cukup banyak jenisnya, sehingga Anda tak harus melulu menjual baju atau popok bayi.

5. Berjualan Parfume Ori, mengapa tidak?
Bau badan juga saat ini sudah menjadi perhatian utama bagi penampilan seseorang. Jadi, membuka Usaha resellerdengan menjual parfume ori, mengapa tidak? Karena parfume ori cukup mahal, Anda bisa mengakalinya dengan mencari parfume ori yang reject dari para supplier.
Satu hal yang paling penting, Anda harus jujur dengan kondisi parfum tersebut sehingga tidak akan menimbulkan masalah. Pastikan juga bahwa Anda mencari gudang yang terpercaya.

Jadi, dari kelima jenis barang tadi, barang mana yang akan Anda pilih untuk rsaha reseller dalam waktu dekat ini? Atau jika ingin mendapatkan keuntungan besar, Anda bisa membuka Outlet Toko Modern Fastpay. Bersama Fastpay Anda bisa menjual barang-barang diatas tanpa mengeluarkan uang untuk stok barang diatas.

Selain penjualan barang tanpa stok, di Fastpay ini akan memberikan banyak layanan yang bisa Anda manfaatkan untuk mengumpulka pundi-pundi keuntungan, seperti pembayaran tagihan bulanan rutin, pulsa, dan lain sebagainya. Toko Modern Fastpay cocok untuk dijadikan sebagai bisnis atau usaha reseller yang menjanjikan.


Mau Gabung jadi Outlet Toko Modern Fastpay ? Dapatkan berbagai macam keuntungannya dan kelengkapan fiturnya. 8 LAYANAN hanya dalam 1 AKSES! KLIK DISINI

banner 5 Pilihan Produk Untuk Usaha Reseller Yang Banyak Diminati

Sebarkan artikel ini